Domain gratis co.cc bisa didapatkan melalui portal www.co.cc, tetapi biasanya untuk nama domain yang bernilai bisnis tidak tersedia gratis atau dengan kata lain kita harus merogoh kocek untuk mendapatkannya.
Selanjutnya saya jelaskan cara pemanfaatan domain gratis dari co.cc:
- Klik Untuk mem-Buka http://www.co.cc pada kali ini dalam berbahasa indonesia.
- Isikan alamat yang anda inginkan dan tekan tombol periksa ketersediaan, (Jika nama telah digunakan orang lain maka akan ada petunjuk namadomainanda is already/terpakai. Jika belum digunakan orang lain akan muncul nama domain anda is tersedia/available.)
- apabila nama domain yang anda masukan available maka terdapat keterangan tersedia kemudian Klik tombol “lanjutkan ke pendaftaran”
- Anda akan masuk halaman log in, Karena anda belum memiliki account di http://www.co.cc klik pada bagian bawah buat account baru sekarang.
- Kemudian isikan data-data anda seperti nama, alamat dan lain-lainnya yang valid, dan kolom yang diberi tanda centang wajib diisi, yang tidak ada tanda centang boleh diisi, tidak diisipun tidak apa-apa (tapi kelihatannya semua ada centang ya..
), perhatikan gambar dibawah ini :
- Jika semua telah diisi dengan benar maka registrasi akan sukses dan anda diminta untuk kembali log in
- Apabila Login berhasil, maka domain anda akan ada keterangan berhasil terigistrasi, kemudian Klik Setup
- Pada halaman ini klik set up
- misalkan domain tadi mau di addon (digabung)dengan Hosting Gratis http://www.000webhost.com, cara pengaturannya adalah sebagai berikut, setelak anda klik Setup, kemudian Manage domain>1. Nama Server
- Isikan: Pada Name Server 1 isikan: ns01.000webhost.com, Pada Name Server 2 isikan: ns02.000webhost.com, Lalu Klik Setup
- Tekan OK
Langkah 2- Cara membuat Hosting gratis 000webhost
![000webhost logo 000webhost logo](http://buatblog.info/wp-content/uploads/2011/11/000webhost-logo-160x160.jpg)
Berikut ini adalah langkah-langkahnya:
- Buka aplikasi browser dan akses alamat URL http://www.000webhost.com
- Apabila anda sama sekali belum mempunyai account di 000webhost, maka anda harus registrasi dahulu dengan meng klik tombol SIGN UP (berada di sidebar kanan)
- Kemudian anda akan disajikan Form isian registrasi, dan masukan data anda dengan lengkap termasuk domain co.cc yang sudah kita persiapkan sebelumnya.
- setelah mengklik tombol “Create my Accoount” maka akan masuk ke jendela Konfirmasi tunggu.
- Check Inbox email anda yang tasi dimasukan saat registrasi, buka file email tersebut dan klik konfirmasi regisdtrasi yang ada didalam isi email
- Anda akan masuk ke halaman dibawah, dan staus hosting masih proses, Infonya sih sampai aktif adalah 1X24 jam
- Coba anda kembali Inbox email anda dan didapatkan Account kita sudah ready, berarti domain hosting gratis anda sudah Siap
- untuk memastikan domain hosting gratis anda active, coba anda masuk ke hosting dengan mengetik Access control panel http://members.000webhost.com/ (login with your email and password) – atau sesuai instruksi dari email. gambar di bawah menunjukkan domain dan hosting gratis anda sudah aktif.
- Klik “go to CPanel untuk masuk ke cpanel yang nantinya untuk penginstalan CMS Joomla anda
Sampai disini dulu petunjuk Cara membuat Hosting gratis 000webhost, InsyaAlloh saya akan tulis kelanjutannya yaitu cara menginstall cms joomla dengan domain gratis co.cc di hosting 000webhost.com.
Langkah 3- Cara upload file dengan FileZilla
![filezilla logo filezilla logo](http://buatblog.info/wp-content/uploads/2011/11/filezilla-160x160.png)
![More...](http://buatblog.info/wp-includes/js/tinymce/plugins/wordpress/img/trans.gif)
Situasi diatas tidak untuk ketika kita menggunakan software, software yang popular dan gratis yang sering digunakan untuk mengupload file dari local computer ke webserver adalah filezilla. FileZilla adalah salah satu software yang berguna untuk transfer file via FTP, Untuk mendapatkannya cukup unduh di http://filezilla-project.org sesuai dengan OS computer kita.
Adapun cara upload di 00webhost dengan filezilla adalah sebagai berikut:
UPLOAD FILE
- Buka email anda yang sudah anda daftarkan di 000webhost, pada contoh ini berjudul: Account blogjoomla.co.cc ready! Informasi ini sangat penting untuk mengetahui konfigurasi ftp server. Detil isinya sama dengan seperti gambar sebelumnya.
- Pada menu filezilla, klik site manager atau (ctrl+S) kemusian akan muscul jendela site manager.
- Klik tombol New site/situs baru dan isi domain yang telah anda buat
- Isilah host dengan : bulatblog.co.cc atau kode
- Isi kolom Logon type: Normal, user dan password sesuai dengan email yang kita dapat.
- Kemusian klik Connect/menghubungkan
- Koneksi dinyatakan berhasi jika (biasanya) ditandai kalimat pada log: status:Directory listing successful; dan semua log yang ada berwarna hijau
- Setelah siap, maka mulailah mengupload file yang sudah anda persiapkan di folder www jika menggunakan wampserver atau di htdocs jika menggunakan XAMPP.
- Pada jendela FileZilla dijumpai 4 bagian exploler. Pastikan pada bagian sebelah kiti (local site) berada di folder www yang berisi seluruh file joomla. Sedangkan bagian kanan (remote site) berada di folder public_html
- Seleck all file joomla pada folder www kemudian klik kanan dan pilih upload
- Tunggu beberapa saat sampai proses upload selesai, apabila ada yang gagal upload coba ulangi kembali upload hanya untuk file yang gagal tadi.
- Jika semuanya selesai maka folder public_html akan berisi isi file joomla yang di upload tadi.
Bagikan
cara domain web & cpanel
4/
5
Oleh
Unknown